Polres Siak Galang Aksi Doa Bersama Bagi Korban Bom Surabaya

SIAK, Detak Indonesia - Kapolres Siak adakah aksi solidaritas untuk 6 orang polri korban bom teroris di Surabaya, Senin (14/5/2018) di lapangan Mapolres Siak.
Acara dipimpin langsung Kapolres Siak AKBP. Ahmad David, SIK, dan dihadiri oleh seluruh pejabat utama Polres Siak serta personil Polres Siak yang berjumlah lebih kurang 100 orang personil.
Dalam acara tersebut Kapolres Siak serahankan obor kepada Wakapolres Siak sebagai bentuk ungkapan belasungkawa atas gugurnya 6 anggota Polri, kemudian diiringi dengan lagu Hymne gugur bunga kemudian di lanjutkan dengan pembacaan do'a bersama. (Adifa)