PAWAI IDUL ADHA 1439 H

Aneka Dekorasi Idul Adha di Bengkalis Semarak

Di Baca : 8132 Kali
Semarak Pawai Idul Adha 1439 H di Kabupaten Bengkalis Riau berlangsung Selasa malam (21/8/2018).(Devon/Detak Indonesia.co.id)

"Semoga dengan adanya kegiatan ini menambah Ukhuwah Islamiyah antara sesama umat Islam, terkhususnya di Desa Simpang Ayam supaya lebih kompak lagi ke depannya," ungkapnya.

Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bengkalis saat ditemui Selasa malam (21/8/2018) usai pelaksanaan pawai malam takbiran Idul Adha 1439 H, menambahkan,  sebagai umat Islam tentunya dengan Hari Raya Idul Adha ini berharap jiwa berkurbannya itu selalu tumbuh ditengah-tengah masyarakat, jangan hanya sekedar menyembelih hewan kurban saja. 

"Tetapi makna dari kita melaksanakan ibadah kurban itu yang dapat terus berkembang di tengah-tengah masyarakat", tegasnya.(dev)






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar