Pasca Diamankan Terduga Teroris

Camat Kampar Imbau Desa Terapkan Tamu Wajib Lapor 2x24 Jam

Di Baca : 3755 Kali
Camat Kampar, Riau Al-Kautsar

"Mari kita terapkan kembali hal ini, agar keberadaan warga pendatang dapat diketahui identitasnya," ujar Al Kautsar.

Selain itu, lanjutnya, sistem keamanan lingkungan (Simkamling) juga perlu digalakkan kembali, mengingat pandemi Covid-19 saat ini.

Perekonomian saat ini lagi sulit, ini dapat menimbulkan berbagai potensi tindak kriminal, untuk itu perlu diwaspadai.

Kemarin, Minggu (21/6/2020) Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Mabes Polri berhasil mengamankan dua orang terduga teroris.






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar