Tak Sesuai Aturan BPDPKS

Format BAPP Dinas Pertanian Kuansing, Hambat Program PSR Presiden Jokowi

Di Baca : 3551 Kali
Plt Kadit Peremajaan PSR, Leri (kiri) dan Aznil Fajri (kanan). (ist)

Format pemeriksaan Berita Acara Pemeriksaan Hasil Pekerjaan (BAPP) Dinas Pertanian Kuansing Riau tak sesuai aturan BPDPKS

Namun, pihak Dinas Pertanian Kuansing Riau justeru memperlamban percepatan program Proyek Strategis Nasional (PSN) yang dicanangkan Presiden Joko Widodo tersebut.

Koordinator Koalisi Pembela Petani Indonesia, Ir Aznil Fajri mendatangi Kantor Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS), Senin (24/8/2020) di Graha Mandiri Jalan Imam Bonjol 61 Jakarta. Kehadiran Aznil disambut Plt Kadit Peremajaan PSR BPDPKS, Leri.

Dalam pertemuan tersebut Aznil menyampaikan sejumlah temuannya terkait program Peremajaan Sawit Rakyat yang berlangsung beberapa tahun terakhir. 

Bupati Kuansing Riau H Mursini (baju hijau) menyaksikan pekerjaan peremajaan sawit rakyat di Kecamatan Singingihilir Kuansing Riau baru-baru ini






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar