kesiapan TNI-Polri sangat diperlukan untuk melaksanakan pengamanan

Kapolres Jembrana bersama Jajaran Gelar Hypnopresisi Perdana Jelang Pengamanan Pemilu 2024

Di Baca : 706 Kali
Kapolres Jembrana AKBP Endang Tri Purwanto SIK MSi pimpin kegiatan Hypnopresisi bersama stakeholder, Bhayangkari, dan Persit, Sabtu (3/2/2024) di Gedung Kesenian Ir Soekarno/Twin Tower, Kelurahan Dauhwaru, Kabupaten Jembrana, Bali. (ist)
 

Lebih lanjut, Kapolres mengajak semua pihak untuk menjalin komunikasi, kolaborasi, dan koordinasi yang kuat dalam menghadapi Pemilu.

“Dukungan dari seluruh stakeholder sangat diharapkan untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif selama Pemilu 2024,” ungkapnya.

Kegiatan dilanjutkan dengan pemberian materi oleh motivator Dr Ketut Abid Halimi SPdI MPd CHt CPs dari Pusat Training dan Motivasi Thanks Institut Indonesia.

Dalam pemberian materi tersebut, Motivator peraih rekor MURI dan rekor Lembaga Prestasi Indonesia Dunia tersebut mengatakan bahwa motivasi bersama thanks Institute Indonesia menggunakan metode senam otak senam hati dan hypnopresisi.






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar