DANREM 031/WIRA BIMA : 

Masyarakat Masih Terpolarisasi

Di Baca : 5417 Kali
Danrem 031/Wira Bima Pekanbaru Riau, Kolonel Infanteri Sonny Aprianto. (Aznil Fajri/Detak Indonesia.co.id)

"Inilah harus dipelihara bersama jangan sampai keberagaman itu dibuat untuk memecah belah Kita. Karena keberagaman itu kekayaan. Kalau semua kita ini laki-laki semua kan tak enak juga. Atau manusia ini perempuan semua kan tak enak juga. Makanya Allah ciptakan ada laki-laki ada perempuan. Indah jadinya kan?" tambah Danrem.

Ditambahkannya, komitmen TNI dan Polri menghadapi pesta demokrasi di Riau ini pihaknya netral dan itu harga mati. 

"Jadi Kami juga minta bantuan teman-teman pers, bila ada ditemukan anggota Saya yang keliru melakukan hal-hal bertentangan dengan netralitas bisa lapor kepada kami. Kami sudah ada garis lurus dari atas bahwa kami netral. TNI dan Polri baik mulai pimpinan di atas Panglima TNI dan Kapolri, kemudian Pangdam, Kapolda seperti di Riau ini Kapolda dengan Danrem kami saling berjabat tangan, kita bergandengan tangan, dan kami adalah saudara kami pupuk terus, sinergi dan soliditas antara TNI-Polri," kata Danrem 031/Wira Bima Pekanbaru Riau, Kolonel Infanteri Sonny Aprianto.(azf)






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar