ARSYADJULIANDI RACHMAN

Atasi Banjir Rob Dumai Perlu Rp300 Miliar

Di Baca : 3133 Kali
Arsyadjuliandi Rachman kampanye dialogis dengan warga Kelurahan Rimbo Sikijang, Kecamatan Dumai Kota, Kota Dumai, Riau, Senin (16/4/2018).(Foto Ist)

Setidaknya ada 26 kilometer aliran Sungai Dumai yang harus diturap untuk mengatasi banjir rob laut tersebut. Dibutuhkan anggaran setidaknya Rp300 miliar untuk membangun hal tersebut. 

"Kita atasi bertahap. Insya Allah kami komit. Kita cari pendanaannya dari pusat," ungkap Andi Rachman . 

Kondisi ini butuh kerjasama yang padu antara Pemerintah Provinsi Riau dan Pemerintah Kota Dumai. Dan kerjasama ini juga sudah pernah dilakukan keduanya saat sama sama menggolkan proyek Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Dumai, Rokan Hilir, dan Bengkalis. (rls/di)






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar