Latihan Super Garuda Shield 31 Agustus-13 September 2023

Panglima Tertinggi Angkatan Bersenjata AS Kirim 2.100 Prajurit ke Indonesia Usai Tiongkok Caplok Natuna Utara

Di Baca : 187290 Kali
Panglima AS kirim 2.100 prajuritnya ke Indonesia usai Tiongkok mencoba caplok Natuna Utara melalui peta terbarunya tahun 2023.

Jakarta, Detak Indonesia --Tiongkok kembali mulai berulah, menegakkan lagi klaim Nine Dash Line nya ke Natuna Utara milik Indonesia.

Pada Senin pekan lalu, Tiongkok mengumumkan peta baru nasional 2023 nya yang memasukkan Natuna Utara sebagai wilayah kedaulatan Beijing, bukan Indonesia.

Indonesia sudah sedari dulu menolak klaim Nine Dash Line Tiongkok di Natuna Utara.

Sampai gembar-gembor Indonesia menolaknya hingga mengajukan surat keberatan ke PBB soal ulah Tiongkok ini. Tapi memang lawak, anggota DK PBB salah satunya Tiongkok. Yang ada surat keberatan Indonesia  ditanggapi diplomatis saja oleh PBB. Harusnya  Indonesia mengirim surat ke Washington soal hal ini.

Pasti AS akan menjawabnya dengan tindakan nyata, misal melayarkan atau latihan gabungan dengan militer  Indonesia di Natuna Utara.






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar