Kapolda Riau: Tidak sedikit oknum polisi yang membela yang bayar daripada membela yang benar

Momen Haru Irjen Iqbal dan Istri Peluk Anak Personel Polairud yang Gugur Dalam Bertugas

Di Baca : 825 Kali
Salah seorang putera almarhum Brigadir Anumerta Jimmy Arif sampai meneteskan air mata saat Ketua Bhayangkari Daerah Riau Nindya M Iqbal memeluk erat putra-putri almarhum. (Dok. Humas Polda Riau)
 

"Kita harus berketuhanan, kita tahu bahwa tri brata, catur prasetya, Undang Undang Dasar 1945 dan doktrin-doktrin itu selalu berlandaskan Pancasila dan Undang Undang Dasar 1945. Itu bukan hanya narasi tetapi memiliki makna yang dalam," paparnya.

Kepada seluruh personel Polairud Polda Riau, Irjen Iqbal berpesan agar jangan sesekali menyakiti hati masyarakat. Ia meminta agar nilai kebenaran, nilai-nilai keadilan harus selalu dijunjung tinggi. Sebab Polri adalah pelindung pengayom dan pelayan masyarakat.

"Apalagi Polairud, di air, di udara dengan penegakan hukum. Tidak sedikit oknum polisi yang membela yang bayar daripada membela yang benar. Jadi saya perintahkan jajaran Polairud harus berketuhanan, landasan landasan itu haus dijunjung tinggi," tegasnya. (*/rls/di)






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar