KSAD: Deteksi Dini Kita Atas Teror Bom Masih Kurang
Di Baca : 3086 Kali

Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Mulyono
Meski, ia menyadari bahwa langkah sigap yang dilakukan kepolisian dalam menangkap sejumlah terduga teroris merupakan bentuk antisipasi berlanjutnya aksi dan jatuhnya korban jiwa yang lebih banyak.
"Kita tahu posisi mereka (teroris) setelah mereka ledakkan bom, menurut saya sebuah langkah yang terlambat," jelas Mulyono usai memberikan arahan kepada Batalyon Infanteri (Yonif) 133/Yudha Sakti Kota Padang, Jumat, (18/5).
Tulis Komentar