Polsek Pulogadung Musnahkan 3,6 Juta Petasan
Di Baca : 6186 Kali

Jakarta, Detak Indonesia – Polsek Pulogadung, Jakarta Timur menggagalkan pengiriman petasan yang disuplai untuk masuk ke Jakarta. Sebanyak 3,6 juta butir petasan jenis korek disita dan langsung dimusnahkan karena khawatir menyebabkan ledakan yang luar biasa.
Tulis Komentar