RAMADHAN

10 Hari Terakhir Ramadhan untuk Kebutuhan Spiritual

Di Baca : 8085 Kali
Ilustrasi, foto:Net

Dia mengibaratkan bulan suci menyuguhkan menu kepada orang-orang beriman. Mereka yang membutuhkan ketentraman jiwa akan semakin giat dalam menuntaskan menu-menu ibadah, baik itu wajib maupun sunah. Terlebih lagi sepanjang 10 hari terakhir Ramadhan.

“Itulah mengapa orang merasakan kebahagiaan batin yang selama ini mungkin tidak diperolehnya selama bulan-bulan biasa. Di bulan Ramadhan ini, dia mendapatkan nuansa spiritual yang luar biasa. Makanya, ada istilah bahwa Ramadhan merupakan sekolah rohani, madrasah spiritual,” ujar penulis buku Teori Kepribadian Perspektif Psikologi Islam (2017) ini.

 






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar