Syamsuar-Edy Nasution Menang Telak di Kecamatan Dumai Barat
Di Baca : 3471 Kali

PEKANBARU, Detak Indonesia - Perolehan suara sementara Pemilihan Gubernur Riau 2018 di Kecamatan Dumai Barat Kota Dumai diungguli pasangan calon nomor urut 1, Syamsuar-Edi Natar dengan meraih 6.503 suara sah, atau 47,43 persen.
Tulis Komentar