Ini Penyebab Kapal Banawa Nusantara Terdampar di Darat

"Sementara debit air terus menurun, semakin jauh dari air, sehingga keberadaan kapal saat ini terkesan terabaikan. Namun begitu, kondisi kapal cukup baik dan tidak mengalami kerusakan," terang Zulia menepis berbagai tudingan.
Dikatakan, pihaknya dalam Perubahan APBD 2020, sudah mengajukan biaya perawatan. Pihaknya juga berencana merenovasi kapal menjadi kapal wisata. Hal itu, guna memberikan layanan terbaik kepada wisatawan.
Bila direnovasi menjadi kapal pariwisata, lanjutnya, bisa memberikan kenyamanan para pengunjung panorama alam. Memperkuat promosi dan pelayanan wisata serta meningkatkan angka kunjungan.
Tulis Komentar