Catatan Akhir Tahun Persatuan Wartawan Indonesia (PWI - PUSAT)

Kekerasan Fisik dan Digital Terhadap Wartawan Hingga Pilkada Serentak

Di Baca : 2351 Kali
Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat, Atal S Depari. (Foto Humas PWI Pusat)

Terakhir, dalam catatan akhir tahunnya, PWI menyerukan kepada semua pihak untuk terus berupaya menjaga keberlangsungan kehidupan pers yang merupakan pilar demokrasi. Keberadaan pers sebagai fourth estate, kekuatan keempat, pada era demokrasi ini sangat penting untuk mewujudkan pemerintahan yang akuntabel, bersih, transparan, dan terhindar dari praktik kolusi, korupsi, dan nepotisme (KKN). Menyelamatkan kehidupan pers berarti ikut menyelamatkan kehidupan demokrasi di Indonesia demi masa depan kehidupan bangsa yang lebih baik dan demi kesejahteraan rakyat Indonesia.(azf)






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar