Ketua DPRD Kota Pekanbaru: Saya Pastikan Bantuan Mengalir

Rizky, Bocah Pengidap Leher Bocor Datangi Ruang Kerja Ketua DPRD Kota Pekanbaru

Di Baca : 1236 Kali
Ketua DPRD Kota Pekanbaru, Hamdani MS SIP menerima langsung kedatangan bocah pengidap penyakit langka, Muhamad Rizky Febian sekaligus menggendongnya di ruang kerja Hamdani di DPRD Pekanbaru, Senin (20/12/2021). (ist)

"Terimakasih dan hormat kami buat Abangda Hamdani. Semoga pertemuan ini dapat mengajak seluruh komponen anak bangsa, karena beban dan penderitaan Muhamad Rizky Febian adalah tanggung jawab kita bersama. Saling tolong menolonglah kamu, karena memberi bukan harus memiliki, Ayo bantu Rizky!" ajak Yunus, sapaan akrab Ketua GAMARI itu.

Terakhir, alumni Sekolah Vokasi Mediator Universitas Gadjah Mada (UGM) itu pastikan, bahwa pihaknya konsisten menghadirkan keadilan, ikhtiar memperbaiki Negeri.

"Setelah dari sini, kami langsung bergegas menuju Wareh Kopi Jalan Arifin Ahmad. Di sana Wakil Ketua DPRD Provinsi Riau, H Syafaruddin Poti SH sedang menunggu. InsyaaAllah orang-orang baik akan terbuka hatinya untuk menolong bocah kecil pengidap penyakit langka ini. Tetap optimis!" akhir Aktivis Larshen Yunus, Senin (20/12/2021). (*/di) 






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar