PTPN V Turut Meriahkan Riau Expo 2022
Di Baca : 1080 Kali

PTPN V turut memeriahkan Riau Expo yang diselenggarakan Pemerintah Provinsi Riau di Purna MTQ Pekanbaru, 22-26 November 2022. Beragam program dan kebijakan pro petani serta transformasi digitalisasi ditampilkan perusahaan melalui stand yang berdiri di Hal
Gubri mengapresiasi kepada seluruh pihak yang terlibat dalam kegiatan Riau Expo 2022, baik pemerintah daerah dan perusahaan.
Tak lupa, Gubri mengajak semua pihak untuk selalu menjaga suasana aman dan kondusif di Bumi Lancang Kuning, Riau agar orang berusaha merasa aman.
"Mari kita jaga suasana aman dan kondusif, dan beri kemudahan orang berusaha di Riau," tuturnya. (tim)
Tulis Komentar