BREAKING NEWS: Gibran Jadi Cawapres Prabowo

Gibran kini memang merasakan dunia pemerintahan dengan menjabat sebagai Wali Kota Solo selama dua tahun lebih. Namun menurut Ahok, Gibran belum teruji dan berpengalaman.
Dia berkata untuk mengurus sebuah negara, setidaknya perlu ada pengalaman menjadi legislatif tingkat nasional dan eksekutif tingkat provinsi. Dari sini, calon pemimpin negara dianggap mampu sebab punya pengetahuan tata negara yang lengkap.
Ahok tegaskan Ganjar Mahfud mampu sikat habis koruptor.
"Kalau belum punya pengalaman dan anda maju presiden atau wakil presiden, nanti anda nggak ngerti. Ini bukan soal belajar atau coba-coba lho. Ini negara dipertaruhkan untuk menjadi negara maju di 2045, mana boleh kita kasih ke orang yang coba-coba," tegas Ahok.
Tulis Komentar