PTPN V Perusahaan Negara Penerima ISPO Terbanyak
Di Baca : 4626 Kali

Dirut PTPN V Mohammad Yudayat saat menerima ISPO Award di Jakarta, Rabu (11/4/2018).(Foto Humas PTPN V)
"Mereka bilang kelapa sawit merambah hutan, penyebab kebakaran, deforestasi, dan lain-lain. Wajib bagi kita untuk terus menantang balik dan memperjuangkan keberadaan kelapa sawit Indonesia", tegasnya.
Untuk itu ISPO yang didasarkan kepada Permentan 11/2015 merupakan bukti dari keseriusan pemerintah dan pelaku industri sawit, agar melaksanakan seluruh proses budidaya dan pengolahan secara lestari serta berkesinambungan.
ISPO merupakan kewajiban bagi perusahaan yang telah mendapatkan penilaian kelas kebun, sehingga menurutnya apresiasi kepada perusahaan yang peduli terhadap penerapan ISPO, adalah kepatutan.
Tulis Komentar