Jaringan Jurnalis Kristiani dan Dapoer Kasih Bagi Makanan Buka Puasa

Dalam situasi seperti ini, paparnya, sikap solidaritas, gotong royong dan saling membantu harus ditingkatkan karena hal ini adalah sikap warisan nenek moyang yang merupakan kepribadian bangsa Indonesia. Dimana oang yang kuat harus menolong orang yang lemah, orang yang kaya harus menolong orang yang miskin.
Apalagi, lanjutnya, sekarang sudah masuk Ramadan 1441 H jadi tidak salah jika memperlihatkan kepedulian terhadap sesama di bulan yang suci ini.
"Sikap tolong menolong dapat mempererat rasa persaudaraan satu sama lain tanpa memandang suku dan agama sebagai saudara sebangsa dan setanah air. Dan kali ini kami mengapresiasi untuk para pahlawan keluarga yang tetap berjuang mendapatkan penghasilan setiap hari bagi keluarganya," terang Dar Edi Yoga yang juga pengurus PWI Pusat.
Tulis Komentar