MULAI MUSIM KEMARAU

Kebakaran Hutan dan Lahan di Sumatera Mulai Meningkat

Di Baca : 4547 Kali
Karhutla di Pulau Sumatera meningkat Senin (29/6/2020).(ist)

Pekanbaru, Detak Indonesia--Sepekan tak turun hujan di kawasan Pulau Sumatera, terutama Riau, terjadi kebakaran hutan dan lahan (karhutla), muncul banyak titik panas (hotspot). 

Dari kasat mata, lahan yang terbakar nampak lahan yang baru dilandclearing/dibersihkan nampak beberapa sisa-sisa kayu yang ditumbang/ dibersihkan.

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Simpangtiga Pekanbaru Riau dua hari belakangan ini mencatat meroketnya hotspot di Pulau Sumatera. 

Kebakaran hutan dan lahan di Kabupaten Pelalawan Riau Minggu 28 Juni 2020






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar