Bupati Rohul, Kadis Perkebunan/Peternakan Hadiri Pelayanan Terpadu Kesehatan Hewan
Di Baca : 4194 Kali

Bupati Rokanhulu H Sukiman dan Kepala Dinas Peternakan dan Perkebunan CH Agung Nugroho STP menyaksikan kegiatan Pelayanan Terpadu Kesehatan Hewan (Yandukeswan) di desa Pasir Makmur Kabupaten Rokanhulu Riau, Selasa (14/7/2020). (Nurul Arifin/DetakIndonesia
Pasirpengaraian, Detak Indonesia--Selasa 14 Juli 2020 Desa Pasir Makmur laksanakan kegiatan Pelayanan Terpadu Kesehatan Hewan (Yandukeswan) di desanya.
Dalam pelaksanaan kegiatan Yandukeswan nampak hadir Bupati Rokanhulu H Sukiman dan Kepala Dinas Peternakan dan Perkebunan CH Agung Nugroho STP yang lansung menyaksikan kegiatan tersebut.
Dengan adanya kegiatan Yandukeswan H Sukiman mengatakan bangga kepada petani peternak khususnya di Desa Pasir Makmur karena dari laporan Kepala Desa kepadanya, yaitu 925 ekor sapi.
Tulis Komentar