Bengkalis, punya potensi besar dan sejarah tak bisa terlupakan

1 Muharram 1442 H di Desa Bersejarah Bengkalis

Di Baca : 3297 Kali
Doa bersama memperingati 1 Muharram 1442 H di Desa Pedekik, Kabupaten Bengkalis, Provinsi Riau Kamis (20/08/2020). (Devon/ DetakIndonesia.co.id) 

Afipudin Darwis bin KH Muhammad Darwis warga Desa Pedekik saat ditemui di lokasi pada Kamis (20/08/2020) sekitar pukul 23.00 WIB, mengatakan, kegiatan pada hari ini merupakan  dalam rangka menyambut 1 Muharram dan ini adalah agenda yang kita cetuskan bersama kawan-kawan dengan tujuan agar syiar Islam itu akan lebih berkembang lagi.

"Selain itu juga dalam rangka 17 Agustus, kita sebagai anak bangsa tidak lupa dengan para pejuang, pejuang yang ada di Desa Pedekik ini, yang hari ini sudah dianggap itu merupakan hal yang sangat luar biasa bagi anak cucu kita ke depan. Untuk itu InsyaaAllah acara 1 Muharram ini akan tiap tahun kita adakan disini dan Alhamdulillah pada hari ini di antaranya peresmian pendopo, dimana pendopo itu merupakan dari ide semua kawan-kawan, tujuannya adalah bagaimana kita melanjutkan apa yang telah dibuat oleh orangtua kita dulu," tambah Afip.






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar