Kasus SPPD Fiktif Setwan DPRD Riau, 14 Orang Akan Dipanggil Kembali

Ditanya wartawan uang apa yang diterima selebgram Hana Hanifah? Dijawab Kombes Ade katanya uang jasa, tapi kan harus dibuktikan. Untuk sementara belum bisa diungkapkan itu.
Hasil audit akhir BPKP belum final. Sementara mereka yang belum mengembalikan uang akan dilihat nanti apakah jadi tersangka atau tidak. Apabila mendapat keuntungan banyak, akan jadi tersangka. Kapan deadline kasus ini, menurut Kombes Ade tinggal sedikit. Dari sekian ratus orang yang dimintai keterangan hampir 200 orang mengembalikan uang, sekitar 30 orang lagi belum.
Ditanya apakah Hana Hanifah ada niat akan mengembalikan uang, dijawab akan ada pemisahan pemeriksaan tambahan. (azf)
Tulis Komentar