HUTAN KOTA TERJAGA, LINGKUNGAN BERSIH

Peserta JNGH Kagum terhadap Kota Istana

Di Baca : 5460 Kali
Plt Bupati Siak Drs H Alfedri MSi didampingi Ketua DPRD Siak Indra Gunawan SE secara resmi membuka Jambore Nasional Generasi Hijau (JNGH) 2018, di pelataran Siak Bermadah, Kota Siak Sri Indrapura,  Riau, Sabtu malam (28/4/2018).

Ia dan kawan-kawannya mengaku melakukan persiapan cukup banyak, setelah lolos seleksi. Mulai mencari permasalahan di daerahnya  dan mencari solusinya, kemudian dilanjutkan  dengan membuat suatu project lingkungan. 

“Bukan hanya tugas yang dipersiapkan, tapi juga perlengkapan pakaian, obat-obatan, hingga busana adat daerah yang akan di pergunakan untuk pentas budaya di sini," jelasnya.(adifa) 






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar