Tetap lanjutkan sidang perdata padahal Penasihat Hukum Para pihak belum hadir

Dua Hakim PN Pekanbaru Disorot dan dipertanyakan

Di Baca : 4767 Kali
Gedung Pengadilan Negeri (PN) Pekanbaru Riau Jalan Teratai.

"Hakim yang yang baik yang paham Tertib Acara Hukum Perdata, seharusnya hakim mendengarkan keterangan para pihak. Sifat arogansi hakim mencolok kali keberpihakannya.  Aturan Mahkamah Agung (MA)  dan Komisi Yudisial (KY)  banyak yang dilanggar akhirnya banyak hakim yang di nonpalukan," kata Penasihat Hukum Hendry Gunawan SH,  di Pekanbaru, Senin (18/5/2020).

Hendry Gunawan SH menambahkan, kedua hakim tersebut ngotot lanjutkan sidang kayak mau ngejar target saja. Berpihak dan terkesan menambahkan pembenaran keterangan saksi-saksi penggugat. 

"Padahal keterangan saksi penggugat itu belum tentu semuanya benar dan banyak kelemahan. Tapi hakim terkesan membela keterangan saksi penggugat, keterangan kami tergugat terkesan dikesampingkan.  Hakim seperti apa ini?" tanya Hendry Gunawan SH. 






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar