Inilah Anak Jenius Anugrah Tuhan yang Tak Ternilai

"Kekecewaan dan frustasi seringkali terjadi ketika idealisme mereka tidak tercapai. Ketika anak-anak gifted mencoba untuk mengutarakan keprihatinan ini ke orang lain, mereka biasanya mereka justeru menerima reaksi dalam bentuk keheranan hingga kekasaran, merasa terisolasi dari teman-temannya dan mungkin juga daei keluarga," kata Ny Julie Jurisa-ibu seorang anak jenius lainnya.
Ny Julie Jurisa, mamanya Niko
Ny Julie kepada wartawan di Noble Academy Jakarta menceritakan setiap minggu malam puteranya yang jenius, Niko selalu stres karena besoknya Senin Niko akan masuk sekolah biasa yaitu SD. Niko tak bisa mengikuti pelajaran sekolah biasa itu, dan tak cocok dengan teman-temannya di sekolah itu. Sedangkan adik Niko yang perempuan Charis kelas IV SD bisa mengikuti pelajaran di sekolah biasa.
Kembali ke Joel anak jenius, orang akan mengakui bahwa anak ini sangat cerdas. Saat ditemui wartawan di Noble Academy, Joel sedang belajar dengan gurunya Rudi Silitonga guru spesialis anak gifted.
Buku-buku karya ilmiah Joel
Tulis Komentar