GARA-GARA TEMUAN DRONE

Israel Akan Serang Iran

Di Baca : 2344 Kali

[{"body":"

Munich, Detak Indonesia<\/strong>--Perdana Menteri Israel marah besar terhadap Iran dengan menegaskan pemerintahnya dapat bertindak tegas menyerang Iran, menyusul ditemukannya serpihan drone Iran yang ditemukan militer Israel telah jatuh seminggu lalu di wilayah pendudukan.<\/p>\r\n\r\n

Perdana Menteri Israel  Benjamin Netanyahu itu sudah berbicara di depan Konferensi Keamanan Munich Minggu (18\/2\/2018), dia menunjukkan sekeping bongkahan logam persegi panjang warna hijau tua, menurut Benyamin adalah sepotong pesawat tak berawak Iran (drone), yang ditemukan tersisa, akibat ditembakjatuh helikopter Israel.<\/p>\r\n\r\n

Februari 2018, pihak Israel menyatakan pihaknya telah mendapat infiltrasi drone atau pesawat tak berawak Iran masuk wilayah udara Israel.<\/p>\r\n\r\n

Berdasarkan publikasi rekaman udara diperkirakan jatuhnya sebuah pesawat tak berawak Iran itu oleh tembakan helikopter serbu Israel dan serangan udara berikutnya di Suriah, selanjutnya ada satu pesawat tempur F-16 rezim pendudukan ini telah ditembak jatuh.<\/p>\r\n\r\n

Pihak Iran menolak tuduhan Netanyahu dan menilainya sebuah kekonyolan. Pihak suriah menegaskan tentaranya sudah melesatkan pesawat tak berawak (drone) guna melacak teroris ISIS ketika helikopter Israel melanggar wilayah udaranya dan menembak jatuhnya.<\/p>\r\n\r\n

 <\/p>\r\n","photo":"\/images\/news\/cp5xikby5y\/19-netanyahuok.jpg","caption":"Perdana Menteri Israel Benyamin Netanyahu. (Foto Ist)"},{"body":"

PM Israel Benyamin Netanyahu menegaskan pihaknya akan bertindak tegas jika diperlukan, tak hanya melawan perang pihak ketiga Iran tapi juga  Iran sekalipun.<\/p>\r\n\r\n

“Jangan coba-coba menguji tekad kami, Israel,” tegas Benyamin Netanyahu Minggu (18\/2\/2018).<\/p>\r\n\r\n

Sesudah kejadian serangan udara tersebut, Presiden Rusia Vladimir Putin memperingatkan PM Israel Benyamin Netanyahu agar jangan membuat gerakan mengundang konsekuensi dan berbahaya di kawasan tersebut.<\/p>\r\n\r\n

Anggota parlemen Israel Aida Touma-Sliman, menegaskan Benyamin Netanyahu berupaya menghasut perang kawasan guna pengalihan perhatian dunia masalah investigasi terhadap dirinya masalah kasus korupsi.<\/p>\r\n\r\n

"PM Benyamin Netanyahu bersedia menghasut perang kawasan namun rakyatlah akan jadi korban sebuah harga yang mahal demi kelanjutan politiknya,” kata Aida Touma-Sliman. Polisi Israel menegaskan banyak bukti Benyamin Netanyahu didakwa melakukan praktik kecurangan, penyuapan, dan pelanggaran kepercayaan di dua kasus berbeda.(*\/di)<\/strong><\/p>\r\n","photo":"\/images\/default-photo.jpg","caption":""}]






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar