Persentase Penyelesaian Kasus Polres Pali sudah cukup baik dan meningkat dari tahun sebelumnya

Polres Pali Sumsel Gelar Press Release Penghujung 2023

Di Baca : 777 Kali

PALI, Detak Indonesia -- Kepolisian Resor Penukal Abab Lematang Ilir (Polres PALI) mengadakan Press Release Akhir Tahun 2023, memaparkan sejumlah keberhasilan dalam mengungkap berbagai kasus, baik tindak pidana maupun kecelakaan lalu lintas, pada Ahad (31/12/23) sore.

Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Kapolres PALI AKBP Khairu Nasrudin SIK MH didampingi oleh Wakapolres Pali Kompol Farida Aprilla SH,  beserta para PJU dan Perwira Polres PALI.

Kapolres PALI AKBP Khairu Nasrudin SIK MH menyampaikan bahwa kegiatan press release menjadi momen rutin untuk menganalisis dan mengevaluasi kinerja Polres PALI, khususnya dalam penyelesaian kasus kriminal, lalu lintas, dan penyalahgunaan narkotika.

"Persentase Penyelesaian Kasus Polres Pali sudah cukup baik dan meningkat dari tahun sebelumnya," ungkapnya.

Laporan hasil ungkap kasus selama 2023 mencakup kejahatan konvensional, kejahatan kekayaan negara, kejahatan transnasional, dan kecelakaan lalu lintas. 






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar