edukasi dan sosialisasi kepada para pelajar

PHR Berbagi Ilmu dan Semangat Lestari kepada Pelajar di Momen Hari Lingkungan Hidup 2024

Di Baca : 236 Kali
Acara Hari Lingkungan Hidup (HLH) 2024 PT Pertamina Hulu Rokan yang mengangkat tema Penyelesaian Krisis Iklim dengan Inovasi dan Prinsip Keadilan dilaksanakan di Duri dan Bangko. (Dok. Humas PHR)
 

“Kita mesti terus menularkan semangat menjaga alam yang lestari, untuk mewarisi kepada anak cucu kita nanti lingkungan yang bersih dan sehat,” ujarnya.

Tujuan menekankan bahwa pengelolaan lingkungan hidup dapat dimulai dari hal-hal sederhana, seperti mengelola sampah dengan baik.

“PHR telah melakukan berbagai upaya pelestarian lingkungan, seperti mengelola bank sampah, konservasi dan agroforestri, membangun wetland hingga menghadirkan ekoriparian di Riau. Harapannya dengan adanya perayaan ini, kita semua semakin peduli terhadap lingkungan,” ungkapnya.

Kegiatan Hari Lingkungan Hidup yang digagas PHR ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaran para pelajar tentang pentingnya menjaga lingkungan dan memotivasi mereka untuk melakukan tindakan nyata dalam menjaga kelestarian alam. (*/di)






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar