INOVASI TEKNOLOGI TERUS BERKEMBANG SAAT INI

Inovasi Teknologi Berpengaruh dalam Sektor Pertanian

Di Baca : 7813 Kali
Inovasi teknologi berpengaruh pada pertanian. (foto ist)

Pengawasan lahan pertanian kini dapat dengan mudah dilakukan melalui genggaman tangan, yakni melalui ponsel cerdas atau smartphone. Melalui smartphone, petani dapat dengan mudah mengontrol dan mengawasi lahan mereka secara real time di mana saja dan kapan saja. Penerapan IoT dapat dilakukan dengan menggunakan sensor yang dipasang di peralatan dan material di ladang.

Sensor-sensor yang dipasang mengirimkan informasi real time kepada petani, termasuk informasi detail seperti tingkat kesuburan, keasaman dan suhu tanah, topografi hingga memprediksikan cuaca untuk hari-hari mendatang sehingga petani dapat merancang pekerjaan yang harus mereka lakukan. Sensor juga dapat diletakkan bersamaan dengan teknologi pengenalan gambar sehingga petani dapat melihat tanaman mereka secara real time kapan saja dan dari mana saja.

IoT dan Penerapan Sensor untuk Peralatan Pertanian

Peralatan yang terhubung dengan internet di lahan pertanian






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar