HUTAN PRODUKSI DIOKUPASI MENJADI KEBUN KELAPA SAWIT RIBUAN HEKTARE, MINTA AMPUN !

Dilaporkan ke Presiden Jokowi, Perambahan Hutan Cagar Biosfer Giam Siak Kecil

Di Baca : 1766 Kali
Peta pembukaan kebun kelapa sawit ribuan hektare di kawasan Cagar Biosfer Giam Siak Kecil Kabupaten Bengkalis Riau Juni 2022. (ist)

Demikian laporan pengaduan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasama yang baik diucapkan terimakasih. Hormat Kami Pengadu,
Lembaga Swadaya Masyarakat Rakyat Indonesia Anti Korupsi (LSM- PERISAI) Ketua Umum Sunardi SH, Bidang Hukum dan Advokasi Roni Kurniawan SH MH. 

Tembusan Kepada Yth.
1. Gubernur Riau di Pekanbaru
2. Balai Gakkum LHK Wilayah Sumatera di Pekanbaru
3. Kepala Dinas LHK Provinsi Riau di Pekanbaru
4. Kepala Balai Besar Konservasi Sumber Daya alam (BBKSDA) Riau di Pekanbaru. 

Salah satu pimpinan PT SDA, Arpin yang dikonfirmasi wartawan sehubungan perambahan dan diduga turut serta menanam sawit di kawasan Cagar Biosfer Giam Siak Kecil tersebut diam seribu bahasa dan dia tak bersedia memberi penjelasan hingga saat ini. (azf)






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar